Cegah Copy File Dari Komputer Kita Ke Flashdisk



Kali ini saya akan memberikan informasi bagaimana 
 cara mencegah copy file dari komputer ke flashdisk, 
Kadang kala kita sering kecolongan dengan ulah usil temen-temen 
kita yang seenaknya mengcopy semua file-file kita tanpa 
pemberitahuan dari kita sebelumnya, so pasti kita bakalan merasa 
kesel bukan. Nah ini dia trik jitu untuk mencegahnya
Cranya antara lain :
1. Pertama-tama tekan Windows+R atau bias juga ketik run 
setelah ketemu run, klik menu run  lalu ketik regedit kemudian tekan enter.
2. Setelah terbuka jendela Registry Editor klik  HKEY_LOCAL_MACHINE  kemudian SYSTEM  lalu pilih CurrentControlSet  terus pilih Control.
3. Setelah itu buat key baru di dalam registy dengan cara klik kanan di Control pilih New kemudian pilh Key.
4. Setelah itu beri nama atau Rename Key yang baru kita buat tadi dengan nama StorageDevicePolicies
5. Kemudian pada panel sebelah kanan dari folder StorageDevicePolicies, kita buat dword, caranya yaitu klik kanan lalu kita pilih new terus DWORD Value Tapi lo windows 7 beda lagi caranya yaitu dengan  memilih DWORD (32-bit) Value.
6. Langkah selanjutnya dengan memberi nama WriteProtect pada DWORD tersebut
 7 Setelah selesai klik kanan di WriteProtect kemudian ganti Value data menjadi 1.
8. Langkah terakhir yaitu dengan merestart computer kalian.
9. Kemudian coba ditest pada komputer kalian dengan cara mengcopy salah satu file kita dari computer ke falshdisk tersebut.
10. Jika kalian ingin mengembalikan semuanya persis seperti semula tanpa ada proteksinya caranya yaitu cukup dengan cara folder control tadi kemudian hapus folder StorageDevicePolicies atau bisa juga anda mengganti Value Data dari key WriteProtect” menjadi 0

Selamat Mencoba

0 komentar:

Posting Komentar

Blogger news

 
Home | Gallery | Tutorials | Freebies | About Us | Contact Us

Copyright © 2009 Ardikacry Blog |Designed by Templatemo |Converted to blogger by BloggerThemes.Net

Usage Rights

DesignBlog BloggerTheme comes under a Creative Commons License.This template is free of charge to create a personal blog.You can make changes to the templates to suit your needs.But You must keep the footer links Intact.